Uji Kompetensi Metode OSCE pada Mahasiswa Tingkat 1 dan 2 di Prodi D3 Farmasi Universitas Bengkulu
Uji Kompetensi Metode OSCE pada mahasiswa Tingkat 1 dan 2 Prodi D3 Farmasi telah dilakasanakan. Kegiatan ini berlangsung pada 1 – 4 Desember 2025 di Ruang OSCE Prodi D3 Farmasi UNIB Kampus IV Padang Harapan. Kegiatan ini melibatkan mahasiswa Tingkat 1 dan 2 Prodi D3 Farmasi. Kegiatan ini dilakasanakan secara internal oleh prodi dengan tujuan […]
Rapat Kerja Nasional Asosiasi Pendidikan Diploma Farmasi Indonesia (APDFI) Tahun 2025
Pada tanggal 11 hingga 13 November 2025, Universitas Bengkulu melalui Program Studi D-III Farmasi turut serta dalam pelaksanaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) yang diselenggarakan oleh Asosiasi Pendidikan Diploma Farmasi Indonesia (APDFI). Kegiatan ini bertempat di Harris Hotel & Convention Festival Citylink Bandung dan dihadiri oleh para pendidik, praktisi, serta pemangku kepentingan lainnya dalam dunia pendidikan […]
Webinar Expert Lecture: “Strategies of Pharmacy Vocational Students in Facing Global Health Challenges”
Kegiatan kuliah pakar dilaksanakan sebagai upaya memberikan wawasan dan strategi bagi mahasiswa vokasi farmasi dalam menghadapi tantangan kesehatan global dan meningkatkan daya saing lulusan. Kegiatan Kuliah Pakar ini dilaksanakan oleh Asosiasi Perguruan Tinggi Diploma Farmasi Indonesia (APDFI) sebagai rangkaian Rakernas APDFI 2025. Kegiatan ini diikuti oleh lebih kurang 170 Perguruan Tinggi D3 Farmasi se-Indonesia dengan […]
Selamat kepada WDKU FMIPA dan Ketua LPMPP Universitas Bengkulu Terpilih
Segenap civitas akademika Prodi D3 Farmasi mengucapkan selamat mengemban amanah dan tugas baru bagi bapak Dr. Charles Banon, S.Pd., M.Si selaku Ketua Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pendidikan (LPMPP) Universitas Bengkulu. Serta, Bapak Dr. Sipriyadi, S.Si., M.Si selaku Wakil Dekan bidang Keuangan dan Umum Fakultas MIPA Universitas Bengkulu.
PELATIHAN MANAJEMEN ORGANISASI HIMAFA FMIPA
Kegiatan ini mengangkat tema “From Viction to Action: Mencetak Pemimpin Inovatif, Mewujudkan Farmasi New Era” yang bertujuan untuk membentuk sifat kepemimpinan dan menumbuhkan semangat berorganisasi di kalangan mahasiswa baru Program Studi D3 Farmasi. Event dimulai dengan sambutan dari Ketua Panitia, Rike Pefsika, yang mengungkapkan rasa syukur kepada semua pihak yang telah berkontribusi. Sambutan selanjutnya datang […]
Selamat kepada Wakil Rektor Terpilih
Segenap civitas akademika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam mengucapkan selamat mengemban amanah baru kepada Bapak Dr. Yulian Fauzi, M.Si selaku Wakil Rektor bidang Keuangan dan Umum Universitas Bengkulu. Serta, Prof. Ashar Muda Lubis, Ph.D selaku Wakil Rektor Bidang Perencanaan dan Kerja Sama Universitas Bengkulu.
Selamat kepada Rektor Universitas Bengkulu Terpilih Periode 2025-2029
Civitas akademika prodi D3 Farmasi Universitas Bengkulu mengucapkan selamat dan sukses atas dilantiknya Dr. Indra Cahyadinata, S.P., M.Si sebagai Rektor Universitas Bengkulu Periode 2025-2029. Semoga amanah baru ini dapat membawa Universitas Bengkulu semakin maju dan sejahtera. Kami juga mengucapkan terimakasih kepada Ibu Dr. Retno Eka Putri, S.E., M.Sc atas dedikasi dan pengabdian yang telah diberikan […]
World Pharmacist Day 2025
Prodi D3 Farmasi Universitas Bengkulu ikut berperan aktif pada kegiatan WPD (World Pharmacist Day) dalam rangka Bakti Sosial Pelayanan Kesehatan di Sport Center, Pantai Panjang Bengkulu. Kegiatan ini diselenggarakan oleh PD IAI (Ikatan Apoteker Indonesia) Provinsi Bengkulu pada tanggal 21 September 2025.